Postingan

TLJ (Komunikasi Data)

Gambar
Komunikasi Data Secara umum komunikasi data adalah suatu proses pengiriman serta penerimaan data atau informasi yang berasal dari dua atau lebih device (perangkat) seperti contohnya  komputer , laptop atau printer dan beberapa alat komunikasi lain. Komunikasi sendiri diambil dari bahasa Inggris yakni communication, sedangkan secara etimologi berasal dari bahasa Latin yakni Communis dengan arti berbagi atau milik bersama. Bisa diartikan jika definisi komunikasi adalah proses pembangunan saling pengertian serta menciptakan dan memakai informasi supaya bisa terhubung antara satu dengan yang lainnya. Secara bahasa, Informasi mempunyai arti  data  yang memiliki makna. Sedangkan data diambil dari kata datum yang berarti materi atau kumpulan  fakta  yang digunakan untuk kebutuhan sebuah analisa. Komunikasi merupakan pertukaran data di antara dua perangkat lewat media transmisi tertentu seperti contohnya  kabel . Untuk data yang memakai komputer pengiriman data menggunakan sistem transmisi ele

TLJ (Simplex, Half Duplex, Full Duplex)

Gambar
1. SIMPLEX Adalah mode komunikasi satu arah. Di sini pihak penerima tidak dapat memberikan informasi balikan. Atau sering juga disebut komunikasi broadcast (media penyiaran). Karena melalui satu arah saja, komunikasi ini tidak terjadi secara interaktif, informasi hanya disampaikan melalui satu titik saja. Contoh yang sering ditemukan menggunakan mode ini adalah siaran televisi dan siaran radio . Mode ini dapat diaplikasikan saat media transmisi yang digunakan dikuasai penuh oleh pihak pengirim. Keseluruhan bandwidth digunakan oleh pengirim.                                                                                                                                                                                 2. DUPLEX Duplex adalah komunikasi data yang dilakukan menggunakan dua arah. Dimana antara penerima dan pengirim dapat saling bertukar informasi dan saling berkomunikasi. Metode duplexing ini terbagi menjadi dua, yaitu: a. HALF DUPLEX Adalah media komunikasi dua arah. Namun be

Administrasi Infrastruktur Jaringann (Firewall)

Firewall Firewall adalah sistem  keamanan untuk mengelola dan memantau trafik masuk dan keluar berdasarkan aturan keamanan (Security Rules) yang sudah ditentukan. Firewall berfungsi mencegah akses yang tidak diinginkan dari atau ke dalam jaringan atau server Fungsi Firewall Fungsi firewall dalam jaringan adalah: - Menjadi pengatur, penyaring, dan pengontrol trafik yang dapat masuk untuk mengakses jaringan privat yang telah dilindungi firewall - Mencatat semua transaksi dari seluruh peristiwa yang terjadi di dalam firewall - Mengecek dan memeriksa terlebih dahulu paket data yang akan melalui jaringan privat - Melkaksanakan autentifikasi ke akses data Manfaat Firewall - Menjadi pengatur trafik data terhadap jaringan satu dengan jaringan lain - Mengatur port maupun paket data yang diizinkan atau ditolak - Menjadi pemantau dan pencatat trafik jaringan - Autentifikasi akses Cara Kerja Firewall Cara kerja dari firewall adalah menganalisis paket data yang masuk dan keluar di dalam jangkauan a

Tutorial Instal Debian 8 VMware

Silahkan cek tutorialnya lewat link video ini: https://youtu.be/Ffr3kmOSCAc

Administrasi Sistem Jaringan : Konfigurasi Web Server Pada Linux

Gambar
Konfigurasi 2 Web server pada Linux Pengertian  Web Server (Server web) adalah sebuah perangkat lunak server yang berfungsi menerima permintaan HTTP atau HTTPS dari klien yang dikenal dengan browser web dan mengirimkan kembali hasilnya dalam bentuk halaman-halaman web yang umumnya berbentuk dokumen HTML. Web server menunggu permintaan dari client yang menggunakan browser seperti Netscape Navigator, Internet Explorer, Mozilla Firefox, Opera, NeoPlanet dan program browser lainnya. Untuk berkomunikasi dengan client-nya (web browser) web server mempunyai protokol sendiri, yaitu HTTP (hypertext transfer protocol). Dengan protokol ini, komunikasi antar web server dengan client-nya dapat saling dimengerti dan lebih mudah. Langkah-langkah Konfigurasi Web server 1) kita install apache2 dengan perintah  apt-get install apache2 kemudian Y kemudian tunggu 2) kemudian masuk ke perintah  cd /etc/apache2/sites-available 3) ketikkan perintah  cp 000-default.conf aryatkj2.conf 4)

Administrasi Sistem Jaringan : Konfigurasi DNS Pada Linux

Gambar
Pengertian DNS DNS adalah singkatan dari Domain Name System yang merupakan sebuah sistem untuk menyimpan informasi tentang nama host maupun nama domain dalam bentuk basis data tersebar (distributed database) di dalam jaringan komputer. Langkah-langkah Konfigurasi DNS 1) Ketikkan perintah  apt-cdrom add  dan masukkan CD 1 2) Kemudian install bind9 dengan perintah  apt-get install bind9  Kemudian Y dan tunggu 3) Setelah itu ketikkan perintah  cd /etc/bind  agar masuk ke bind 4) ketikkan perintah  cp db.127 db.172  untuk membuat membuat db.127 dan db.172 5) ketikkan perintah  cp db.local db.aryatkj2  untuk membuat db.aryatkj2 di db.local 6) kemudian buka db.172 dengan perintah  nano db.172 9) kemudian ubah seperti gambar dibawah ini. kemudian Ctrl+x > y > enter 9) kemudian buka db.aryatkj2 dengan perintah  nano db.aryatkj2 10) kemudian ubah seperti gambar dibawah ini. kemudian Ctrl+x > y > enter 11) kemudian ketikkan perintah

Administrasi Sistem Jaringan : Konfigurasi DHCP Server Pada Linux

Gambar
Konfigurasi DHCP server pada linux Pengertian DHCP server DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol) adalah protokol yang berbasis arsitektur client/server yang dipakai untuk memudahkan pengalokasian alamat IP dalam satu jaringan. Sebuah jaringan lokal yang tidak menggunakan DHCP harus memberikan alamat IP kepada semua komputer secara manual. Jika DHCP dipasang di jaringan lokal, maka semua komputer yang tersambung di jaringan akan mendapatkan alamat IP secara otomatis dari server DHCP. Selain alamat IP, banyak parameter jaringan yang dapat diberikan oleh DHCP, seperti default gateway dan DNS server. Langkah-langkah konfigurasi DHCP server 1) Ketikkan Peintah  apt-cdrom add  dan masukkan CD 2 2) Lalu kita instal DHCP servernya dengan mengetikkan perintah  apt-get install isc-dhcp-server 3) Kita ubah aturan pada  nano /etc/dhcp/dhcpd.conf   -Untuk gambar dibawah ini, dari subnet dan } tanda pagarnya dihapus 4) Kemudian kita restart dengan mengetikkan  /etc/i